Pesan Toleransi Dari Temanku
Berikut pesan dari teman kuliahku Juliana Brewot.
pagi ini saya mengadakan presentasi tugas yang saya berikan di kelas saya mengenai analisa penanggulangan masalah yg terjadi di sekitar kita. salah satunya menjaga kedamaian. Presentasi kali ini dibawakan oleh mahasiswa saya yg berasal dari Indonesia, Jerman dan Perancis, mereka memberikan masukan agar sistem pendidikan yang mengedepankan pemahaman dan toleransi terhadap segala jenis perbedaan termasuk di dalamnya perbedaan agama dan kewarganegaraan. Bagi para educator di sekolah dasar dan menengah, saya menghimbau supaya mengedepankan value RESPECT – DIFFERENCES are OK, bukan sekedar kemampuan akademis semata sehingga membutakan siswa untuk melihat dan menghargai orang dan kehidupan.
Category: artikel