Tempat Wisata Alam Subang Curug Ciangin | Mas Wahyu Didik

Curug Ciangin Tempat

| Mei 8, 2017 | 0 Comments
Curug Ciangin merupakan salah satu tempat wisata alam di Kabupaten Subang
Lokasinya di Cibeusi, Ciater, Subang , Jawa Barat 41281
Lokasinya tak jauh atau dekat pemandian air panas Ciater. Untuk mobil masih sulit untuk masuk karena jalannya sangat sempit, kami memarkir mobil di rumah penduduk di pedesaan dan berjalan kaki naik turun lembah kemudian melewati sawah-sawah mencapai Curug Ciangin.
Tak perlu khawatir berjalan agak jauh karena udara masih segar dan pemandangannya hijau indah, orang jawa bilang ijo royo royo.
Sebenarnya pemandangan curug ciangin indah tetapi jika datang jangan pas musim penghujan ya, karena waktu kami datang agak banjir dan air curugnya terlalu deras kecoklatan.
 Tempat Wisata Alam Subang Curug Ciangin
Lokasi di Curug Ciangin telah ditata rapi dan indah, ada gubuk kayu memperindah pemandangan. Jika kamu wisata di Subang selain pemandian air panas Ciater, sempatkan mampir ke Curug Ciangin.

Tags: ,

Category: wisata

About the Author ()

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*

Hi, Saya Mas Wahyu Didik, anggota Komunitas Netpreneur SB1M Club, dimana saya berkembang dan belajar digital marketing, pemasaran online dan mengikuti pelatihan wirausaha Bisnis Online baik dengan Webinar, Kelas Online maupun berkomunikasi dalam group online. ANDA PUN BISA BELAJAR DAN BERBISNIS DARI RUMAH SAJA

Gabung Dulu yuk di SB1M