Malam mingguan naik Commuter Line Jakarta Tangerang
Saya dan teman kos sudah berkali-kali malam mingguan naik Commuter Line atau KA Kereta Api listrik bolak-balik Jakarta – Tangerang, tepatnya dari Stasiun Grogol ke Tangerang Kota, karena kami sama-sama kos di Jelambar Baru, Grogol.
🚈🚋🚄
Dari pada malam minggu di kosan saja, mending jalan-jalan ke Kota Lama Tangerang, nongkrong sambil ngopi di sana. ☕ Tempat nongkrong favorit di Kafe Rute 15 Tangerang sambil mendengarkan live musik. ♨🚬🎹🎻🎼🎶🎸🍸🍵🍔
Tarif Commuter Line juga gak mahal kok, sekali jalan Rp 3000 dan nyaman lagi di dalam ada AC nya.
🚅🚂
Category: hidupku